Ada Syarat Minimal Perolehan Suara 20% di Setiap Provinsi dari Setengah Jumlah Provinsi, Prediksi 2 Putaran Semakin Tinggi

    Ada Syarat Minimal Perolehan Suara 20% di Setiap Provinsi dari Setengah Jumlah Provinsi, Prediksi 2 Putaran Semakin Tinggi

     Hari-hari belakangan ini ada pendapat  dari pengamat politik yang menyatakan bahwa pasangan calon presiden dan wakil presiden (paslon) Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka akan memenangkan satu putaran pada pemilihan presiden dan wakil presiden dalam Pemilu 2024. Adapun dasar pendapat pengamat politik tersebut adalah hasil survey dari beberapa lembaga survey menunjukan bahwa paslon Prabowo – Gibran akan memperoleh suara sebesar di sekitaran 46 % - 49 %. 

    Jika merujuk kepada ketentuan konstitusi kita, pendapat pengamat politik tersebut dapat 'menyesatkan (miss leading)'. Karena menurut Pasal 6 A ayat (3) Undang-Undang Dasar 1945  (UUD 1945) menyatakan bahwa "Pasangan calon Presiden dan Wakil Presiden yang mendapatkan suara lebih dari lima puluh persen dari jumlah suara dalam pemilihan umum dengan sedikitnya dua puluh persen suara di setiap provinsi yang tersebar di lebih dari setengah jumlah provinsi di Indonesia, dilantik menjadi Presiden dan Wakil Presiden".

    Dengan demikian paslon Prabowo – Gibaran akan menang satu putaran, selain harus memperoleh suara 50 ( plus satu, juga harus memperoleh 20 ( suara di setiap Provinsi dengan sebaran suara lebih dari 38 Provinsi. Seperti diketahui bahwa sampai dengan saat ini tidak ada satupun lembaga survey yang melakukan survey perolehan suara dari tiga paslon capres wapres di 38 Provinsi.

    Berdasarkan uraian di atas, walaupun ada hasil survey (katakanlah survey tersebut sudah mengikuti metodologi survey yang benar) yang menyatakan paslon Prabowo – Gibran memperoleh suara antara 46% - 49%, tapi tidak ada data hasil survey yang menunjukan paslon Prabowo – Gibran memperoleh suara 20% di 18 Provinsi. 

    Jika kita menyimak keterangan dari lembaga-lembaga survey yang melakukan survey tersebut, jumlah responden yang di interview (melalui telpon) adalah 1200 responden dari 38 Provinsi, maka 1200 responden sangat kecil jumlah populasinya, sehingga akan sulit intuk menghitung persentase dari setiap paslon di 38 Provinsi. Mengingat di dalam putaran pertama ada tiga paslon capres, maka akan kompleks (rumit secara metodologi survey yang harus menggunakan multistage sampling) untuk menghitung perolehan suara ketiga paslon di 38 Provinsi. Kecuali dalam putaran pertama cuma hanya ada dua pasangan paslon.

    Dengan demikian pendapat pengamat politik tersebut hanya ingin menggiring opini dan emosi publik bahwa paslon Prabowo – Gibran akan menang dalam satu putaran.

    Artikel
    Oleh : Chudry Sitompul

    capres prediksi dua putaran 20% provinsi survey
    Uce Saepudin

    Uce Saepudin

    Artikel Sebelumnya

    Warga Pertanyakan Diduga Tidak Ada Trranparansi...

    Artikel Berikutnya

    Kominfo Banten dan Cyber Polda Banten di...

    Berita terkait

    Karnaval Budaya Kemerdekaan Memeriahkan HUT RI Ke-79 yang digelar oleh pemerintah Desa Cikatomas, Ribuan Warga Antusias
    Jalan usaha Tani Rabat Beton di Apresiasi Ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Cibareno
    Warga Pertanyakan Diduga Tidak Ada Trranparansi Publik di Anggaran BUMDES Cikatomas TA 2022 - 2023
    Intimidasi Wartawan Saat Liputan Diduga dilakukan oleh oknum Petugas Keamanan Salah satu Tim Pasangan Calon
    Galian Batubara Ilegal Kembali Memakan Korban, KLHK Berwenang Mencabut Mandatori
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    Intimidasi Wartawan Saat Liputan Diduga dilakukan oleh oknum Petugas Keamanan Salah satu Tim Pasangan Calon
    Karnaval Budaya Kemerdekaan Memeriahkan HUT RI Ke-79 yang digelar oleh pemerintah Desa Cikatomas, Ribuan Warga Antusias
    Jalan usaha Tani Rabat Beton di Apresiasi Ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Cibareno
    Diduga Pembangunan Drainase Menuai kontroversi dari Warga  Terabaikan  Keamanan dan kebersihannya
    Nobar Timnas Indonesia Bersama Hendi  Suhendi S.i.P Camat Cilograng , wujud Dukungan Buat Timnas ( Tim Nasional Indonesia)
    Laksanakan Program Kapolri Kapolsek Bayah Polres Lebak Gelar Jum'at Curhat Dengan Komunitas Ojek
    ORMAS PERPAM MENOLAK KERAS TERHADAP USAHA KSP DAN SEJENISNYA
    Guna Menjaga Kondusiftias wilayah menjelang Pilkada serentak Kapolsek Cilograng Akp Asep Dikdik dan anggota melaksanakan Giat Cooling sytem sambangi Ketua Ketua Panwascam
    Puluhan Bus Relawan Amin Dari Lebak Selatan Siap Berangkat Ke JIS

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Satgassus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi di Daerah-daerah 
    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian

    Tags